Kamis, 28 April 2011

PERNYATAAN Switch SMA Plus Negeri 17 Palembang


4.2 PERNYATAAN Switch
Pernyataan swichadalahpernyataanyangdigunakanuntukmenjalankansalah
satupernyataandaribeberapakemungkinanpernyataan,berdasarkannilaidarisebuah
ungkapan dan nilai penyeleksian.
Pernyataan ifelse if jamak dapat dibangun dengan pernyataan switch.
Bentuk Umumnya :
switch (ekspresi)
{
case konstanta1 :
pernyataan1 ;
break ;
case konstanta2 :
pernyataan2 ;
break ;
case konstanta3 :
pernyataan3 ;
break ;
:
:
casekonstantaN :
pernyataanN ;
break ;
default :
pernyataanlain;
}
Halhal yang perlu diperhatikan adalah :
1.Dibelakang keyword case harus diikuti oleh sebuah konstanta, tidak boleh diikuti
oleh ekspresi ataupun variable.
2.Konstanta yang digunakan bertipe int atau char
3.Jikabentuknyasepertidiatasmakaapabila ekspresisesuaidengankonstanta2
maka pernyataan2, pernyataan3sampai dengan pernyataanlain dieksekusi. Untuk
mencegah hal tersebut, gunakan keyword break;. Jika keyword breakdigunakan
makasetelahpernyataan2dieksekusiprogramlangsungkeluardaripernyataan
switch. Selain digunakan dalam switch, keyword break banyak digunakan untuk
keluar dari pernyataan yang berulang ( looping ).
4.pernyataanlaindieksekusijikakonstanta1sampaikonstantaNtidakadayang
                   memenuhi ekspresi


Palembang, 29 April 2011 07:00

Tidak ada komentar:

Posting Komentar